Lompat ke konten

Karir

Perubahan Karir Profesional

Beberapa Pertimbangan dalam Perubahan Karir Profesional Anda

  • 4 min read

Anda tentu tidak menginginkan dalam menjalani Karir Profesional akan terhenti pada titik tertentu dan akhirnya memilih pensiun dini, atau berhenti bekerja untuk memulai usaha lainnya. Terkadang pilihan bekerja sebagai karyawan atau profesional tidak lebih buruk daripada menjadi seorang pebisnis atau wirausaha atau bahkan investor. Ibarat… 

Wanita Karir Profesional

Temukan Passion dalam Pengembangan Karir Profesional dan Kehidupan Anda

  • 3 min read

Menemukan Passion ibarat pencarian seumur hidup, karena sangat berbeda dengan hobi, kesenangan ataupun keinginan. Seorang jutawan setelah bertahun-tahun mencari uang dan membangun bisnis, ternyata menemukan passion setelah menjelang akhirnya masa produktifnya yakni dengan wisata keliling dunia ke tempat-tempat eksotis. Atau seorang presiden direktur perusahaan multinasional,… 

Mindset Sukses

Cara Mengembangkan Mindset Sukses dalam Karir Anda setelah Memiliki Visi yang Jelas

  • 2 min read

Setelah Anda mampu membangun Visi Sukses, seperti Imajinasi, Mimpi, Visi dan Kriteria serta Jaman Kehidupan (Living Era) serta mempelajari lebih jauh tentang kriteria-kriteria sukses, selanjutnya Anda akan membangun Pola Pikir Sukses atau sebutan untuk Mindset for Success. Mindset yang benar akan melatih diri Anda terus… 

Contoh Mindmap Tony Buzan

Bebaskan Kreativitas Anda untuk Sukses dalam Karir Profesional

  • 3 min read

Kreativitas adalah cara kerja otak Anda, dalam melihat sesuatu. Otak pula yang menjadi keberhasilan dalam karir Anda. Makin efektif otak dipergunakan makin besar sukses Anda.  Kreativitas Anda yang tak terbatas dapat dibebaskan dengan memberi stimulasi pada otak, seperti pemikiran yang tepat, wawasan yang luas dan lainnya. Kembangkan pula…